Mengenaskan, Banjir Bandang Rendam Desa di Rangkasbitung, Netizen: Dinas Terkait Tutup Mata

Senin 01 Nov 2021, 22:56 WIB
Banjir bandang rendam desa di Rangkasbitung, Lebak, Banten, Senin (1/11/2021) (Foto/tangkapanlayarig@Inforangkasbitung)

Banjir bandang rendam desa di Rangkasbitung, Lebak, Banten, Senin (1/11/2021) (Foto/tangkapanlayarig@Inforangkasbitung)

Video ini pun menuai tanggapan dari netizen, salah satunya akun @Febimau. Menurutnya, dinas terkait melihat kejadian itu seperti tutup mata atau membiarkan.

Tonton juga video "Jari Bengkak Akibat Cincin, Bocah Kelas 5 SD Datangi Pos Damkar". (youtube/poskota tv)

"Dinas terkait tutup mata," kata Febimau.

Hal senada dikatakan, denhas_dan. Baginya, tata kelola di Rangkasbitung tidak terurus. Sehingga, wilayah itu mudah diterjang banjir.

"Setem banget ya gilaaa. Tata kelolanya amburadul, bener-bener harus di tata ulang dari hulu sampe hilir," tutupnya. (jehan nurhakim)

Berita Terkait
News Update