Persija Hadapi Persik, Angelo Minta Anak Asuhnya Minimalisir Kesalahan

Jumat 29 Okt 2021, 16:44 WIB
Angelo Alessio, pelatih Persija Jakarta. (Foto: Persija Media)

Angelo Alessio, pelatih Persija Jakarta. (Foto: Persija Media)

"Intinya kami besok siap untuk menghadapi Persija. Kita tahu Persija tim kuat, tapi saya berusaha semaksimal mungkin mudah-mudahan besok malam kita bisa ambil poin." ungkap Alfiat.

Alfiat menyebut Persik telah memiliki strategi khusus guna bisa mengantisipasi permainan dari Macan Kemayoran.

"Kami sudah punya strategi sendiri untuk bisa menghentikan permainan mereka (Persija), mudah-mudahan besok malam semoga Allah memberikan kemenangan." tambah dia. (Cr04)

Pelatih Persija Jakarta, Angelo Alessio. (Foto: Persija.id)

Berita Terkait

News Update