Waspada, Ini Dia 12 Kecamatan di Lebak Ini Rawan Diterjang Angin Puting Beliung

Selasa 26 Okt 2021, 15:46 WIB
Angin puting beliung porak porandakan belasan rumah warga Lebak. (BPBD Lebak)

Angin puting beliung porak porandakan belasan rumah warga Lebak. (BPBD Lebak)

"Kita imbau warga agar senantiasa melakukan pencegahan terjadinya bencana dengan cara merawat lingkungan sekitar dengan cara membersihkan saluran irigasi, dan juga memotong pohon besar yang berpotensi tumbang dihempas angin kencang," pungkasnya. (kontributor banten/yusuf permana)

Berita Terkait
News Update