Tegas! Wali Kota Serang Minta Setop Pengiriman Sampah Tangsel, Buntut Protes Warga Cilowong

Kamis 21 Okt 2021, 15:00 WIB
Ratusan warga Cilowong saat melakukan audiensi bersama Wali Kota Serang, Syafruddin. (foto: luthfi)

Ratusan warga Cilowong saat melakukan audiensi bersama Wali Kota Serang, Syafruddin. (foto: luthfi)

Adapun untuk teknis lanjutan dari hasil audiensi ini, Syafruddin meminta pada Senin (25/10/2021) besok seluruh RT di Kelurahan Cilowong datang ke Pemkot Serang untuk membicarakan persoalan selanjutnya.

"Datang saja langsung yang jam 13.00, nggak usah pakai undangan segala," tutupnya. (kontributor banten/luthfillah)

Berita Terkait
News Update