Waspada, Diterjang Angin Kencang, Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Cikande

Selasa 19 Okt 2021, 23:05 WIB
Masyarakat membantu memotong ranting pohon tumbang menimpa rumah Suherman. (Foto/wargakampungkandangsapi)

Masyarakat membantu memotong ranting pohon tumbang menimpa rumah Suherman. (Foto/wargakampungkandangsapi)

Namun Agus juga mengimbau kepada masyarakat meningkatkan kewaspadaan terutama hujan angin yang bisa menyebabkan pohon tumbang.

"Saya sarankan agar warga dapat memangkas pohon yang sudah tua," ujarnya. 

Tonton juga video "Bos PT Indocoma Prismatama (Indomeret) Tewas Dalam Kecelakaan di Tol Cipularang". (youtube/poskota tv)

Sementara itu, Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Serang, Nana Sukmana Kusuma mengatakan, rumah yang tertimpa pohon dihuni oleh 4 orang jiwa.

Namun tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut

"Sementara pemilik tinggal di rumah saudaranya, kondisi rumah rusak sedang. Pekerjaan pemilik rumah buruh harian lepas," tuturnya. (rahmat haryono)

Berita Terkait

News Update