Hubungan Asmara: Emosi Scorpio sedang tidak terkendali hari ini.
Jangan limpahkan kekesalanmu kepada pasangan.
Pelampiasan yang tak tepat akan memperburuk hubungan asmaramu.
Karier: Tunda lakukan investasi untuk sementara waktu.
Kondisi pasar sedang tidak stabil, risiko kehilangan uang bisa kamu rasakan kapan saja.
Maka, berhati-hatilah.
5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Hubungan Asmara: Hari ini terasa menjengkelkan bagi Sagitarius.
Namun, jangan buat orang sekitarmu merasa tidak nyaman, ingatlah bahwa semua masalah akan segera berlalu.
Karier: Sagitarius diprediksi akan menerima kabar baik seputar kariernya.
Untuk meminimalisir kesalahan, cek ulang hasil kerjamu dan pastikan tidak ada poin yang tertinggal.
6. Zodiak Capricon (22 Desember - 19 Januari)