Kita tentu sependapat bahwa kawasan padat penduduk, utamanya di perkotaan perlu menjadi prioritas sasaran vaksinasi. Namun, kawasan pinggiran, di mana sebagian besar aktivitas masyarakatnya berkegiatan ( seperti mencari naskah) di kota –kota besar, perlu juga menjadi prioritas sasaran vaksinasi. Tentu dengan skala prioritas bagi masyarakat yang memiliki mobilitas tinggi dalam kesehariannya.
Ini untuk mencegah terjadinya penularan, baik menulari atau ditulari.
Ingat! Penularan masih terjadi, setiap hari masih ada penambahan kasus baru di semua wilayah provinsi.
Cukup beralasan jika target harian capaian vaksinasi perlu digenjot lagi. (Jokles)