Ustaz Solmed Polisikan Dua Broker yang Menudingnya Kabur dari Acara Pengajian Padahal Sudah Dibayar Rp8 Juta

Rabu 06 Okt 2021, 16:24 WIB
Usatz Solmed dan istrinya, April Jasmine. (foto: instagram/@apriljasmine85)

Usatz Solmed dan istrinya, April Jasmine. (foto: instagram/@apriljasmine85)

Diketahui, dua orang broker acara pengajian Suwarna dan Tisna menuduh ustadz Solmed melanggar perjanjian ceramah sepihak. Ustaz Solmed disebut tak datang ke acara pengajian yang sudah dijadwalkan di Garut, Jawa Barat sementara telah telah dibayar Rp 8 juta. (cr07)

Berita Terkait

News Update