Tips n Trik: Rawat Shock Absorber Belakang Agar Tetap Empuk dan Nyaman, Simpel Cuma Perhatikan 5 Poin Ini

Sabtu 02 Okt 2021, 18:00 WIB
Cara merawat Shock Absorber Belakang Motor. (foto/iksan)

Cara merawat Shock Absorber Belakang Motor. (foto/iksan)

Sebaliknya, memilih rute dengan permukaan jalan tidak rata, berbatu, atau berlubang dapat membuat sokbreker lebih cepat rusak.

3. Tidak perlu memasang anting di shock belakang motor. 

Selain membuat kurang nyaman, anting tersebut dapat membuat shock tidak bisa berfungsi secara optimal.

Video: Kerajaan Angling Dharma, Bupati Pandeglang: Kita Coba Selidiki (youtube/poskota tv)

4. Pastikan berat beban yang dibawa tidak berlebihan.

5. Ganti oli sokbreker. Karena ketika suspensi motor sudah tidak prima, bisa jadi pegas yang ada di dalam sudah butuh diberikan oli lagi. 

Biasanya oli shock diganti setiap 2 sampai 3 tahun sekali, tapi jika memang sudah mulai tidak nyaman, segera diganti.

Berita Terkait

News Update