Depok Geger! Ditemukan Mayat Aparat TNI di Semak-Semak, Diduga Korban Pembunuhan?

Jumat 24 Sep 2021, 08:26 WIB
Posisi jasad diduga korban pembunuhan ditemukan antara semak-semak di Harjamukti Cimanggis, Kota Depok. (Foto/Ist)

Posisi jasad diduga korban pembunuhan ditemukan antara semak-semak di Harjamukti Cimanggis, Kota Depok. (Foto/Ist)

"Tidak mendengar gaduh semalam atau cekcok. Kita juga kaget di lokasi ada temuan mayat.

"Dia mengaku tidak mendengar adanya kegaduhan semalam. Warga pun kaget dengan penemuan mayat tersebut."

Terpisah Poskota mencoba mengkonfirmaai temuan mayat aparat TNI dugaan menjadi korban pembunuhan dari Kasat Reskrim Polres Metro Depok AKBP Yogen Heros, namun sejauh ini belum merespon. (Angga)

Berita Terkait
News Update