Omset Terjun Bebas Hingga 70 Persen, Harga Telur di Pasar Koja Baru Anjlok, Pedagang Ngap-ngapan

Kamis 23 Sep 2021, 15:25 WIB
Suripto: Penurunan omset penjualan telur sejak pemerintah menerapkan aturan PPKM. (Foto/yono)

Suripto: Penurunan omset penjualan telur sejak pemerintah menerapkan aturan PPKM. (Foto/yono)

"Karena produksi lagi banyak. Pemakaian masyarakat yang kurang. Biasanya dari hajatan, selametan kan pengaruh," ucap Suripto yang telah berjualan telur di Pasar Koja Baru selama 35 tahun.

Video Viral Kerajaan Angling Dharma di Pandeglang, Kini Pihaknya Mengklarifikasi. (yuotube/poskota tv)

Suripto mengungkapkan, bila berkaca pada tahun lalu, setelah harganya anjlok, biasanya harga telur akan melonjak tinggi.

"Kayanya si ini ga terlalu lama turunnya. Karena nanti bakal naik tinggi. Karena biasanya gitu yang udah-udah," pungkasnya.

Sementara kata Suripto, harga telur ayam kampung di lapaknya, masih dibilang normal, yakni Rp2.500/butir. (yono)


 

Berita Terkait

News Update