"Minta doanya agar beliau cepat pulih, lekas menghibur kembali di layar kaca, stasiun televisi semoga cepat diberikan kesembuhan," tuturnya.
Diberitakan sebelumnya, presenter sekaligus Komedian Tukul Arwana kabarnya dilarikan ke rumah sakit akibat pendarahan otak.
Sebelumnya, kabar Tukul Arwana dilarikan ke rumah sakit telah dibenarkan oleh anaknya, AKP Ega Prayudi.
Tak banyak bicara, Egi hanya menyebut bahwa ayahnya kini tengah dirawat intensif di rumah sakit. (cr07)