"Almarhum tidak dibawa ke rumah sakit, setelah kejadian dan olah TKP, langsung dibawa ke rumah," ungkap Setiabudi (51) selaku kakak tertua dari istri Suhadi.
Setelah jenazah selesai disolatkan di masjid Al-Hikmah, pada pukul 12.18 WIB, jenazah dimakamkan di TPU Kampung Pulo, Kelurahan Rangkapan Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok. (Angga/PKL02)