Naga Pasar Swalayan Pondok Gede Terbakar, 8 Armada Damkar Kota Bekasi Diterjunkan 

Kamis 16 Sep 2021, 17:25 WIB
Dinas Pemadam Kebakaran seusai memadamkan api di Pasar Swalayan Pondok Gede, Bekasi, Kamis (16/09/2021) pagi. (Foto/damkarbekasi)

Dinas Pemadam Kebakaran seusai memadamkan api di Pasar Swalayan Pondok Gede, Bekasi, Kamis (16/09/2021) pagi. (Foto/damkarbekasi)

"Kepada para pengusaha serta masyarakat. Dengan kejadian ini, semoga dapat lebih berhati-hati dengan memperhatikan kabel listrik serta jaringan yang berada di rumah maupun toko. Lalu pemakaian listrik agar tidak melebihi kapasitas karena mudah memicu korleting listrik," ungkap Heri kembali

Berdasarkan informasi yang dihimpun oleh PosKota.co.id bahwa tidak ada aktifitas didalam pasar swalayan sejak kejadian kebakaran.

Video Mantan Gubernur Sumsel Alex Nurdin Resmi Jadi tersangka Terkait Korupsi Gas Bumi. (youtube/poskota tv)

Pihak dinas pemadam kebakaran Kota Bekasi berhasil memadamkan api sekitar pukul 10.00 Wib .

"Ada puluhan karung yang terlihat menumpuk didepan Naga Pasar Swalayan, tepatnya depan tangga langsung yang berada di lokasi kejadian, dan hal itu telah dibersihkan oleh petugas cleaning service (Naga Swalayan)" pungkas Heri. (ihsan fahmi)

Berita Terkait

News Update