Ihhhh Bikin Merinding, Ratusan Ulat Bulu Serang Rumah Warga di Cibadak

Selasa 14 Sep 2021, 15:38 WIB
Serangan ulat bulu ke rumah warga di Kecamatan Cibadak. (Foto/yusuf)

Serangan ulat bulu ke rumah warga di Kecamatan Cibadak. (Foto/yusuf)

Hal itu, dikarenakan ulat yang berada di luar bisa saja masuk ke dalam tubuh pada saat sedang tertidur.

TRUK TERGULING SETELAH PUTAR BALIK, AKIBATKAN RATUSAN BATU HEBEL BERHAMBURAN KE JALAN (Poskota TV)

Dirinya pun telah meminta kepada Damkar Kabupaten Lebak untuk dapat segera menangani kasus serangan hama ulat bulu tersebut.

"Kalau siang itu sangat jelas keliatan dan banyaknya. Bahkan bisa sampe buat tiang rumah saya itu jadii menghitam semua, karena mereka berkumpul," jelasnya. (yusuf permana) 

Berita Terkait
News Update