Sempat Diamankan Saat Demo Rusuh di PT DKI Jakarta, Hampir Seluruh Simpatisan HRS Sudah Dipulangkan 

Rabu 01 Sep 2021, 14:37 WIB
Pagar kawat berduri terpasang di depan Pengadilan Tinggi DKI Jakarta, Senin (30/8/2021) lalu. (cr05)

Pagar kawat berduri terpasang di depan Pengadilan Tinggi DKI Jakarta, Senin (30/8/2021) lalu. (cr05)

Namun sejumlah massa simpatisan Rizieq tak mengindahkan imbauan kepolisian. Mereka justru menyerang petugas.

"Mereka menutup jalan dan melempar petugas dengan batu, anggota ada yang terluka," kata Setyo. Akhirnya petugas pun melakukan upaya paksa membubarkan massa dengan gas air mata. Sebagian massa yang melakukan penyerangan langsung diamankan pihak kepolisian. (Cr05)

Berita Terkait

Aktifkan Lagi Siskamling

Kamis 02 Sep 2021, 06:08 WIB
undefined

News Update