Hanna berharap pemerintah tidak mengkotak-kotakkan industri usaha, sebab semua industri usaha punya hak untuk melaksanakan usahanya.
"Semua usaha itu punya hak untuk melaksanakan usahanya. Dari kerugian kita sekarang dan kebangkrutan kita sekarang siapa yang mau nanggung? Pemda mau nanggung ga," tutupnya. (Cr01).