Wali Kota Bekasi: Keberhasilan Pengendalian Covid Permudah Proses PTM

Minggu 29 Agu 2021, 04:40 WIB
Wali Kota Bekasi: Kita tidak lihat level satu level 2  level 3 dan level 4, tetapi kemampuan mengendalikan dan titik zona kuningnya itu yang kini tinggal 4 persen. (Foto/pemkotbekasi)

Wali Kota Bekasi: Kita tidak lihat level satu level 2  level 3 dan level 4, tetapi kemampuan mengendalikan dan titik zona kuningnya itu yang kini tinggal 4 persen. (Foto/pemkotbekasi)

Sedangkan kepala sekolah SMAN 5 Kota Bekasi, Sumartini (54) mengakatan, bahwa jumlah siswa yang dimiliki oleh sekolah tersebut yang berjumlah 1.057 telah mendapatkan vaksin hampir setengah dari jumlah siswa SMAN 5 Kota Bekasi.

"Untuk target vaksin tahap kedua ini, pihak SMAN 5 Kota Bekasi telah mendapatkan jumlah 1000 vaksin, namun sejauh ini memang hampir 50 persen siswa kami telah divaksin di tempat lain, untuk sisahnya kami sumbangkan ke beberapa keluarga dari staf pengajar, maupun keluarga komite dan sekolah swasta terdekat," ucap Sumartini. (ihsan fahmi)


 

Berita Terkait
News Update