Sementara, Kepala Satuan Pelaksana TPU Rorotan Sukino sangat menyambut positif adanya pemberian bantuan sembako dari Alumni Akpol 92 bagi para petugas pemakaman yang berada di TPU Rorotan.
“Kami tentunya berterima kasih kepada Alumni Akpol 92 atas bantuan ini, bantuan ini tentunya sangat bermanfaat bagi kami,” kata Sukino. (*)