Penuhi Stok Selama Masa Pandemi, TNI AL dan PMI Tangerang Kolaborasi Laksanakan Donor Darah dan Plasma Konvalesen

Jumat 20 Agu 2021, 12:33 WIB
Pelaksanaan Donor Darah di Kantor PMI Kota Tangerang. (foto: Iqbal)

Pelaksanaan Donor Darah di Kantor PMI Kota Tangerang. (foto: Iqbal)

"Saya berharap semoga kerjasama kegiatan donor darah ini bisa terus berkelanjutan supaya masyarakat terus peduli terhadap organisasi kemanusiaan" ucap Oman

Oman juga mengatakan melihat kondisi stok darah di PMI sangat menipis, maka kami terus mendorong instansi-instansi seperti TNI/Polri untuk terus mengadakan kegiatan donor darah supaya stok darah di PMI aman. 

"Berharap dengan adanya kegiatan ini bisa membantu PMI dalam memenuhi stok darah di PMI," pungkasnya. (Kontributor/ Muhammad Iqbal)

Berita Terkait
News Update