Jika itu benar terjadi, ada tiga nama yang bisa menjadi calon pengganti Pique di pertandingan nanti. Nama-nama tersebut adalah Ronald Araujo, Clement Lenglet, dan Eric Garcia.
Perkiraan susunan formasi kedua tim:
Athletic Bilbao (4-4-2): Agirrezabala; Balenziaga, Inigo Martinez, Alvarez, De Marcos; Muniain, Vencedor, Dani Garcia, Berenguer; Sancet, Inaki Williams.
Pelatih: Marcelino.
Barcelona (4-3-3): Neto; Alba, Eric Garcia, Araujo, Dest; Busquets, de Jong, Pedri; Braithwaite, Depay, Griezmann.
Pelatih: Ronald Koeman.
(Cr04)