Kondisi Masyarakat Mudah Tersulut Emosi Dibentuk oleh Media, Lantas Bagaimana Seharusnya?

Rabu 18 Agu 2021, 18:08 WIB
Pengusaha sekaligus penulis Fahd Pahdepie menyampaikan pendapatnya bahwa media tanpa sadar menciptakan masyarakat yang mudah tersulut emosinya, saat peluncuran virtual kembali (reborn) portal berita Inilah, Selasa (17/8/2021). (foto: screenshot/cr07)

Pengusaha sekaligus penulis Fahd Pahdepie menyampaikan pendapatnya bahwa media tanpa sadar menciptakan masyarakat yang mudah tersulut emosinya, saat peluncuran virtual kembali (reborn) portal berita Inilah, Selasa (17/8/2021). (foto: screenshot/cr07)

Maka dari itu, dalam media perlu diterapkan metode jurnalisme solusi. Metode ini adalah pendekatan media untuk membongkar permasalahan dan diadvokasi untuk mencari jalan keluar.

"Misalnya dihubungkan dengan satu dan lain. Misalnya ada masyarakat yang membutuhkan perhatian dari stakeholder dan pemerintah atau institusi tertentu," papar Fahd.

Dengan metode tersebut, Fahd mengatakan media berperan mendorong masyarakat untuk menyelesaikan masalah di sekelilingnya.

"Termasuk empowering atau pemberdayaan. Media bisa berperan dan memberi inspirasi pada lebih banyak orang," jelas Fahd. (cr07)

Berita Terkait

News Update