BALIKPAPAN, POSKOTA.CO.ID – Video mesum yang diduga diperankan oleh dua remaja asal Balikpapan di Google Meet membuat heboh warganet setelah rekamannya tersebar luas di media sosial Twitter.
Video mesum berdurasi sekitar 41 detik itu tersebar tak hanya di Twitter saja ternyata, tetapi juga di Facebook dan juga TikTok.
Video tersebut pertama kali diunggah langsung oleh pengguna Twitter bernama @terezayolanda pada Jumat (13/8/2021).
Setelah video tersebut tersebar luas, sejumlah netizen kemudian menduga bahwa sosok dua remaja yang melakukan hal tak senonoh itu adalah pasangan bernama Windy Rahmadani dan pacarnya Adi Wahyu Putra. Kedua remaja itu memang terkenal sebagai konten kreator di TikTok.
Keduanya memang dikenal sebagai sepasang kekasih yang ceria dan juga sering mengunggah beberapa video romantis di TikTok.
Akan tetapi dengan tersebar video yang mirip mereka berdua itu langsung membuat netizen dan juga pengikutnya langsung terkejut dengan kabar viral tersebut.
Semenjak itu beredar kabar bahwa baik Windy dan juga Adi memang sengaja melakukan hubungan intim saat sedang membuka Google Meet karena ingin merayakan ulang tahun temannya.
Selain itu ada juga kabar yang mengatakan bahwa keduanya memang membuat video mesum tersebut saat sedang berlangsungnya kelas online.
Meksi begitu, hingga saat ini belum ada klarifikasi secara langsung yang diungkapkan dari pihak Windy maupun Adi.
Sempat juga beredar adanya sebuah video yang disebut-sebut sebagai video klarifikasi yang menegaskan bahwa video mesum yang tersebar di media sosial bukanlah sosok Windy dan Adi.
“Guys udah ada klarifikasinya, yang kayak gitu bukan Windy atau pun cowonya, itu videonya diambil dari (grup) telegram. Support Windynya aja ya. Doain Windy yang baik,” ucap salah seornag netizen di kolom komentar akun TikTok @windyrrhmdn.
Namun, rupanya banyak netizen yang mengatakan bahwa klarifikasi tersebut palsu alias hoaks semata karena disebut-sebut teman dari Windy mendapat tekanan dari orang tua Windy yang geram video mesum tersebut sampai tersebar ke media sosial.
“Setau gue si klarifikasinya boongan, katanya dia di bayar buat bilang video itu editan agar nama keluarga mereka bersih lagi,” balas salah seorang pengguna TikTok yang lain.
Sedikit informasi bahwa Windy merupakan seorang siswi yang masih bersekolah di SMAN 4 Balikpapan dan seorang anak yang cukup aktif dalam menggunakan sosial media. (cr03)