Akhirnya Pusat perbelanjaan Tangcity Mal Akan Kembali Dibuka, Catat Tanggal Mainnya!

Rabu 18 Agu 2021, 13:32 WIB
Persiapan yang dilakukan oleh Tangcity Mall. (foto: Iqbal)

Persiapan yang dilakukan oleh Tangcity Mall. (foto: Iqbal)

"Ya, kita menginginkan semuanya berjalan beriringan, antara penanganan, pencegahan serta perekonomian masyarakat," kata Wakil Walikota Serang Subadri Ushuluddin, Rabu (18/8/2021). 

Menurut Subadri, kelonggaran itu diberikan dengan tetap memperhatikan aturan-aturan yang berlaku selama PPKM darurat, seperti pembatasan kunjungan hanya mencapai 50 persen dari jumlah kuota. (Kontributor/ Muhammad Iqbal)

Berita Terkait
News Update