Lawan Limbah Plastik, Shell Indonesia Sediakan Dropbox  

Rabu 04 Agu 2021, 17:54 WIB
SPBU Shell Sediakan Dropbox Sampah Botol Plastik Untuk Didaur Ulang . (foto/shell)

SPBU Shell Sediakan Dropbox Sampah Botol Plastik Untuk Didaur Ulang . (foto/shell)

Melalui inisiatif penempatan dropbox sampah botol plastik dan pengurangan sampah plastik di SPBU yang akan terus dikembangkan secara berkala, Shell berharap dapat berkontribusi dalam mendukung target Indonesia untuk mengurangi 70% polusi plastik pada tahun 2025.

Berita Terkait
News Update