"Banyak orang-orang pada keluar tadi," ujar Ibu yang berjualan nasi di seberang stasiun LRT tersebut.
Awak media tidak diizinkan oleh petugas keamanan saat hendak memasuki pelataran Stasiun LRT tersebut.
Awak media pun hanya bisa melakukan pantauan dari Jalan Pegangsaan Dua di luar pagar area stasiun LRT. (yono)