Warga yang Isoman di Kota Cilegon Bakal Terima Produk Herbal

Rabu 28 Jul 2021, 09:02 WIB
Wali Kota Cilegon Helldy Agustian didampingi Marketing Manager dari PT Herba Utama, Frendi P Rachman. (foto: ist)

Wali Kota Cilegon Helldy Agustian didampingi Marketing Manager dari PT Herba Utama, Frendi P Rachman. (foto: ist)

Paket herbal itu akan diberikan ke seluruh rumah sakit di daerah Cilegon dan juga tempat-tempat isoman. 

"Salah satu produknya adalah Herbal Herbangin Habbatussauda merupakan herbal untuk menjaga daya tahan tubuh," ujarnya. (kontributor banten/rahmat haryono)

Berita Terkait

News Update