Ayah Ariel Tatum Tanggapi Rumor Hubungan Sang Anak dengan Gading Marten: Lucu dan Cocok

Jumat 23 Jul 2021, 16:54 WIB
Ariel Tatum. (instagram/@arieltatum)

Ariel Tatum. (instagram/@arieltatum)

Dirinya juga tak mempermasalahkan status gading sebagai seorang duda.

Hal tersebut bukan hambatan bagi Rico Murry.

Menurutnya untuk urusan kekasih, dirinya mendukung apapun keputusan sang anak.

"Iya jadi gini, masalah umur jauh, masalah kegagalan Gading atau apa, ya kembali lagi sih. Gagal kan di masa lalu gitu loh. Salah di masa lalu. Di masa datang ya masih putih, bisa lebih baik lagi termasuk karier juga gitu," tegasnya. (cr07)

Berita Terkait

News Update