Program Digitalisasi Mobil Tangki Pertamina, Punya 15 Fitur SmartMT

Sabtu 17 Jul 2021, 14:00 WIB
Digitalisasi Mobil Tanki untuk Tingkatkan Keselamatan dan Kualitas Layanan. (foto/pertamina)

Digitalisasi Mobil Tanki untuk Tingkatkan Keselamatan dan Kualitas Layanan. (foto/pertamina)

POSKOTA.CO.ID - PT Pertamina Patra Niaga, selaku Sub Holding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero) kembali melanjutkan program digitalisasi yang terintegrasi di bidang hilir.

Setelah pada akhir tahun 2020, sebanyak 5.518 SPBU sudah terdigitalisasi, kini lewat  Program Smart Moda Transportasi atau SmartMT, akan digitalisasi kepada armada mobil tangki.

Ini bertujuan meningkatkan kualitas keselamatan dan keamanan (safety and security fleet management).

Inovasi digitalisasi SmartMT dikembangkan untuk mengurangi risiko faktor penyebab terjadinya insiden mobil tangki yang diakibatkan oleh kendala teknis, faktor manusia, serta risiko gangguan keamanan, sehingga menciptakan layanan mobil tangki yang lebih efektif dan efisien.

“Sekitar 44% insiden mobil tangki sebetulnya bisa dimonitor lebih baik lagi, 56% lainnya dikarenakan kurangnya pemahaman mengenai pentingnya menjaga jarak aman disekitar mobil tangki,” ujar Putut Andriatno, selaku Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga, SH C&T PT Pertamina (Persero)

Inilah yang mendorong kami melakukan inovasi digitalisasi SmartMT, kami ingin menanamkan bahwa faktor keselamatan menjadi prioritas Pertamina dalam setiap kegiatan operasionalnya,” jelasnya.

Hingga Mei, SmartMT sudah memiliki 15 fitur untuk meningkatkan keselamatan dan keamanan para awak mobil tangki dalam menjalankan tugasnya, antara lain:

1. Overheat Thermal Sensor: memonitor tromol mobil tangki

2. Driver True Sensor: taping finger untuk kesesuaian pengendara mobil tangki

3. Safety Induction Voice: reminder dasar keselamatan sebelum berkendara

4. Driver Behaviour Sensor: memonitor tingkah laku mengemudi

Berita Terkait

Pertamina Enduro Peduli Lapas Anak

Kamis 05 Agu 2021, 11:16 WIB
undefined

News Update