Pemain Sepak Bola Asal Belanda, Arjen Robben Umumkan Pensiun

Kamis 15 Jul 2021, 19:59 WIB
Arjen Robben, saat membela FC Groningen. (twitter arjenRobben)

Arjen Robben, saat membela FC Groningen. (twitter arjenRobben)

Robben akhirnya kembali ke klub pertamanya yakni, Groningen pada tahun 2020.

Masih melansir Transfermarkr, di timnas Belanda, Robben mencatatkan 96 penampilan, dan mencetak 37 gol serta membawa De Oranje mencapai babak final Piala Dunia 2010. (cr04)

Berita Terkait
News Update