Ini Tips Ringan Belajar Motor Kopling Bagi Pemula

Sabtu 10 Jul 2021, 13:53 WIB
Tips belajar motor kopling untuk pemula. (Foto/Yamaha)

Tips belajar motor kopling untuk pemula. (Foto/Yamaha)

3. Operasikan kopling pada tiga kondisi yaitu saat pertama kali akan jalan, pindah gear (menambah atau mengurangi) dan saat akan berhenti.

4. Hindari menarik tuas kopling saat melakukan pengereman, ini akan membuat motor nyelonong karena tidak ada engine brake sehingga lebih susah dikendalikan.

5. Saat menurunkan gear disarankan pada rpm motor yang tidak tinggi, ini akan membuat perpindahan menjadi lebih halus.

6. Ulangi terus-menerus sehingga lebih mengenal karakter motor dan mahir.

Baca buku petunjuk atau manual pada sepeda motor untuk mengetahui lebih dalam.

Selalu gunakan safety gear agar dapat melindungi diri dengan maksimal.

Disarankan belajar di area yang kosong, jalanan rata dan kondisinya aman.

Sebaiknya ketika belajar selalu diawasi oleh orang yang sudah bisa mengendarainya.

Berita Terkait

Tips Pilih Riding Gear Untuk Medan Off Road

Senin 19 Jul 2021, 09:00 WIB
undefined

News Update