Dengan banyak di rumah, selain dapat mencegah penularan virus corona dan varian baru lainnya, bisa kita jadikan momen untuk meningkatkan imunitas diri. Meningkatkan daya tahan tubuh dengan mengatur pola hidup lebih sehat, makanan sehat, istirahat lebih dari cukup, setiap hari bisa olahraga dan berjemur agar badan makin sehat dan kuat.
Manfaat ganda kita dapatkan. Mari kita mulai hari ini. (Jokles)