Wapres: Pemerintah Mendorong Konversi BPD Seluruh Indonesia Menjadi Bank Syariah

Rabu 23 Jun 2021, 22:50 WIB
Wapres KH Ma'ruf Amin saat  menerima audiensi Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah. (ist)

Wapres KH Ma'ruf Amin saat  menerima audiensi Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah. (ist)

Sementara Wapres didampingi oleh Kepala Sekretariat Wapres Mohamad Oemar, Deputi Bidang Dukungan Kebijakan Pembangunan Ekonomi dan Peningkatan Daya Saing Sekretariat Wapres Ahmad Erani Yustika, dan para Staf Khusus Wapres diantaranya Bambang Widianto, Masykuri Abdillah, Masduki Baidlowi - Jubir Wapres RI. (*)

Berita Terkait
News Update