Airlangga menyebut sejumlah perbaikan di antaranya, perbaikan ekonomi terlihat dari adanya perbaikan PMI (Purchasing Managers Indeks) yang telah mencapai 54,6.
Demikian juga dengan indeks keyakinan konsumen Airlangga menambahkan, sudah mendekati angka normal. Dari segi impor dan ekspor juga dinilai mulai pulih serta belanja pemerintah juga berada dalam jalur positif. (johara)
Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto. (ist)