Libur Lebaran Hari Kedua, Ribuan Pengunjung Serbu TMR 

Jumat 14 Mei 2021, 12:28 WIB
Taman Margasatwa Ragunan. (ist)

Taman Margasatwa Ragunan. (ist)

“Mungkin sekitar 17-18 ribu pengunjung saja dan diharapkan protokol kesehatan Covid-19 berlaku.

Kami juga bekerja sama dengan instansi terkait seperti Polisi Lalu Lintas, Dishub DKI Jakarta dan Satpol PP untuk membantu memutar balikkan pengendara pengunjung yang datang mendadak,” imbuh Bambang.

Berita Terkait
News Update