Angin Segar untuk ASN Pemkab Lebak, Hari Ini THR Cair!

Senin 03 Mei 2021, 10:05 WIB
Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya (ist)

Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya (ist)

"Ibu Bupati memerintahkan, bahwa hari ini THR untuk seluruh ASN di Lebak harus sudah dibayarkan, dan juga dana sertifikasi triwulan I bagi guru penerima sertifikasi sebesar Rp.50 Milliar. Total ada Rp.92 Milyar lebih yang akan dibayarkan. Untuk melaksanakan perintah Bupati ini, pada hari Sabtu, Minggu kemarin temen temen BKAD mempersiapkan berkas SPM dan SP2D Tunjangan Hari Raya dan juga dana sertifikasi bagi tenaga pendidik,"pungkasnya. (kontributor banten/yusuf permana)

Berita Terkait

News Update