JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Dalam klasmen sementara MotoGP 2021, Fabio Quartararo sukses memimpin puncak klasemen usai seri Portugal.
Pada peringkat kedua disusul oleh Francesco Bagnaia dan diikuti Maverick Vinales.
Adapun Johan Zarco dan Joan Mir masing-masing menempati posisi keempat dan kelima.
Sayangnya, pebalap papan atas Valentino Rossi harus terima tempati posisi 19. Ia pun harus pasrah usai terjatuh dalam balapan yang berlangsung di Sirkuit Portimao, Minggu (18/4/2021)
Berikut klasemen MotoGP setelah GP Portugal 2021:
1. Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) 61 poin
2. Francesco Bagnaia (Ducati) 46 poin
3. Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha) 41 poin
4. Johann Zarco (Pramac Racing) 40 poin
5. Joan Mir (Suzuki Ecstar) 38 poin
6. Aleix Espargaro (Aprilia) 25 poin
7. Alex Rins (Suzuki Ecstar) 23 poin
8. Brad Binder (KTM) 21 poin
9. Enea Bastianini (Avintia) 18 poin
10. Jorge Martin (Pramac Racing) 17 poin
11. Franco Morbidelli (Petronas Yamaha SRT) 17 poin
12. Jack Miller (Ducati) 14 poin
13. Pol Espargaro (Repsol Honda) 11 poin
14. Marc Marquez (Repsol Honda) 9 poin
15. Alex Marquez (LCR Honda) 8 poin
16. Stefan Bradl (Repsol Honda) 7 poin
17. Takaaki Nakagami (LCR Honda) 6 poin
18. Luca Marini (Avintia Racing) 4 poin
19. Valentino Rossi (Petronas Yamaha SRT) 4 poin
20. Miguel Oliveira (KTM) 4 poin
21. Danilo Petrucci (KTM Tech3) 3 poin
22. Lorenzo Savadori (Aprilia) 2 poin
23. Iker Lecuona (KTM Tech3) 1 poin (cr09)