Nur Wahyudi berharap melalui program TMMD 110 ini aktivitas perekonomian dan wawasan masyarakat di Kecamatan Cimarga meningkat.
"Pada dasarnya kami akan sepenuh hati melayani masyarakat, dan berkontribusi dalam membangun bangsa," pungkasnya. (kontributor banten/yusuf permana/ys)