Wamenag: Umat Islam Disibukkan Perbedaan Tidak Fundamental

Rabu 17 Mar 2021, 21:35 WIB
Wamenag, Zainut Tauhid Sa’adi. (ist)

Wamenag, Zainut Tauhid Sa’adi. (ist)

Baca juga: MUI Minta Umat Islam Baca Qunut Nazilah Agar Erupsi Tiga Gunung Berhenti

"Bangsa ini sangat majemuk, terdiri dari berbagai suku, ras, etnis, dan agama.  Maka penting bagi umat Islam untuk senantiasa dengan penuh kesadaran menjaga hubungan persaudaraan yang rukun antar sesama Muslim (ukhuwah Islamiyyah) dan antar sesama anak bangsa (ukhuwah wathaniyah)," tuturnya.

Wamenag menegaskan perbedaan yang terjadi antar umat Islam sedapat mungkin tidak sampai menimbulkan perpecahan. "Sikap saling menghormati atas perbedaan harus dikedepankan dan tidak sampai merusak ikatan ukhuwah tersebut,” tandasnya. (johara/ys)

Berita Terkait

News Update