Di sisi lain, Virgo berpasangan akan mengalami beberapa gangguan dalam hubungan.
Karir: Hindari rekan yang negatif, abaikan semua perlakuan dan perkataan mereka yang buruk.
Soal keuangan, Virgo harus segera melunasi tagihan agar tidak kesulitan minggu depan.
3. Zodiak Libra (23 September-22 Oktober)
Hubungan Asmara: Sifat Libra yang lembut membuat pasangan semakin bahagia.
Dia juga semakin menyayangi dirimu.
Sementara itu Libra lajang akan dipertemukan dengan seseorang istimewa dalam waktu dekat.
Karir: Libra merasa lesu dan tidak termotivasi hari ini. Kamu merasa jenuh karena pekerjaan yang monoton.
Libra menerima beberapa peluang kerja baru, namun rasa malas menghalangi Libra untuk mengambil peluang itu.
Di sisi lain, Libra yang berbisnis sendiri harus berhati-hati ketika memilih rekan bisnis. Kamu juga harus menghemat anggaran dan membaca pasar dengan cermat.
4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Hubungan Asmara: Pertengkaran besar terus terjadi dalam hubungan asmara Scorpio. Ini membuatmu meragukan cinta pasangan.