Kantor Imigrari Serang Akan Bentuk UKK di Pandeglang

Kamis 04 Mar 2021, 13:16 WIB
Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang Viktor Manurung saat melakukan pertemuan dengan Wakil Bupati Pandeglang Tanto Warsono Arban, bertempat di Kantor Wakil Bupati Pandeglang, Rabu (3/3/2021).(ist)

Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang Viktor Manurung saat melakukan pertemuan dengan Wakil Bupati Pandeglang Tanto Warsono Arban, bertempat di Kantor Wakil Bupati Pandeglang, Rabu (3/3/2021).(ist)

“Usulan ini kami akan kaji, tapi tidak tahun ini karena seperti kita ketahui bersama bahwa anggaran kita terfokus pada penanganan covid-19, mungkin kita bisa rencanakan di tahun 2022, “ pungkasnya.

Masih kata Tanto, pelayanan keimigrasian sangat perlu sekali, karena  Pandeglang memiliki wilayah pantai yang panjang dan luas, sehingga disinyalir rentan disusupi oleh Warga Negara Asing (WNA) ilegal.

Baca juga: Sempat Heboh, Kata Imigrasi Kedatangan 53 WNA Asal Tiongkok Masuk ke Indonesia Miliki Surat Izin

“Kami berharap Pembentukan UKK Imigrasi di Kabupaten Pandeglang segara terwujud, soalnya kami berkomitmen ingin memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat Pandeglang, “ pungkasnya. (yusuf/tri)

News Update