Dinsos Pandeglang Terus Lakukan Pemuktahiran Data Penerima BPNT dan PKH

Jumat 26 Feb 2021, 12:24 WIB
Rapat koordinasi peningkatan ketepatan sasaran penerima bantuan sosial melalui pemuktahiran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). (Yusuf/kontributor)

Rapat koordinasi peningkatan ketepatan sasaran penerima bantuan sosial melalui pemuktahiran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). (Yusuf/kontributor)

Baca juga: Ratusan Warga Miskin Kelurahan Wijayakusuma Terima BPNT

Sementara itu, Asisten Deputi Penanganan Kemiskinan Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia Ade Rustam mengatakan, dalam melakukan perbaikan data penerima bantuan, pihaknya akan terus melakukan koordinasi, karena dalam pelaksanaan bansos tentu melibatkan Pemerintah daerah.

“Pemuktahiran data terpadu bagi penerima bantuan tentu saja bertujuan agar penyaluran bantuan ini tepat sasaran, dan transparan, sehingga dampak dari bansos ini mampu mengurangi angka kemiskinan serta meningkatkan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat " katanya. (yusuf/kontributor/tha)

Berita Terkait

News Update