Disebut jadi Penyebab Jalan Rusak di Lebak, HMI MPO Minta Truk Overtonase Ditindak Tegas

Kamis 25 Feb 2021, 21:00 WIB
Truk melintas di jalan Soekarno-Hatta, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Lebak. (yusuf/kontributor)

Truk melintas di jalan Soekarno-Hatta, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Lebak. (yusuf/kontributor)

Wahyu menambahkan, salah satu upaya yang harus diusakan yakni membangun Stock Pile terpadu. Stock Pile ini berguna untuk mengontrol tambang pasir. Sehingga, truk pasir yang kapasitasnya besar, tidak nyelonong ke jalan Soekarno-hatta dan menyebabkan kerusakan.

"Perlu kinerja serius dari pemerintah baik dari pemerintah daerah maupun pemerintah pusat dalam menyelesaikan hal ini, menyediakan terminal induk pasir misal untuk mengelola batas muatan yang diizinkan melalui jalur umum," tambahnya.

Baca juga: Mau Numpang, Remaja Pasang Badan di Jalan MalahTewas Mengenaskan Terlindas Truk Tronton

Wahyu juga meminta agar pemerintah berani menindak tegas supir truk yang melanggar aturan.

"Perlu tindakan tegas dari pemerintah atau petugas terkait bagi mereka yang bandel tetap nyelonong tanpa sadar akibat yang akan mereka lakukan," tandasnya. (yusuf permana/kontributor/ys)

Berita Terkait

News Update