12. Zodiak Cancer
Hubungan Asmara: Cancer sangat sensitif. Bahkan kritik membangun dari pasangan bisa terdengar seperti komentar pedas yang menyakitkan. Jika hubungan sedang berada pada titik krisis dan kalian merasa terlalu lelah untuk mencoba berusaha, mungkin sudah waktunya untuk berpisah dan berjalan ke arah yang berbeda.
Karir : Setel alarm lebih awal dari biasanya agar tidak terlambat bekerja. Cancer disarankan untuk melihat lagi rencana-rencana dari tahun lalu yang belum terealisasikan. Pikirkan mengapa kamu gagal mewujudkannya dan di mana letak kesalahannya. (mia)