Kendati demikian, Kosrudin memastikan, kebakaran tersebut tidak memakan korban jiwa maupun luka-luka. Namun, akibat itu diduga kerugian mencapai ratusan juta rupiah.
"Tidak ada korban jiwa maupun luka-luka. Termasuk juga karyawan situ juga tidak ada yang jadi korban, mereka selamat," tandasnya. (Ridsha Vimanda Nasution/Kontributor/ruh)