Baca juga: Pelaku Curanmor Kerap Beraksi Menggunakan Jaket Ojol Ditembak Polres Jakarta Pusat
Mobil-mobil hasil kejahatan ini selanjutnya diserahkan kepada tersangka Salman yang memiliki tugas merubah beberapa bagian mobil agar tidak diketahui pemiliknya.
Mobil curian yang telah dirubah bentuk ini selanjutnya dijual kepada penadah di daerah Lampung dan Kerawang.
"Setelah dirubah bentuk, mobil curian dijual kepada penadah di Lampung dan Kerawang dengan harga berkisar Rp 10 juta hingga Rp 15 juta bahkan Rp 20 juta, tergantung kondisi mobil," tandasnya. (haryono/tri)