Kawanan Maling Satroni Dealer Motor di Daerah Kramat Jati, Satu Mobil Pengangkut Dibawa Kabur

Senin 25 Jan 2021, 19:14 WIB
Dealer motor di kawasan Cililitan Kecil yang disatroni maling. (Ifand)

Dealer motor di kawasan Cililitan Kecil yang disatroni maling. (Ifand)

Atas kejadian itu, sambung Tarman, pihak perusahaan yang diwakili atasannya sudah melapor ke polisi. Rekaman CCTV juga sudah diserahkan untuk mempermudah polisi dalam mengejar pelaku.

"Sudah dilaporkan ke polisi, cuma nggak tahu ke Polsek apa ke Polres, soalnya orang kantor yang lapor," pungkasnya. (Ifand/tha)

News Update