"Kita lagi cari bukti lain untuk bisa mengarah ke bukti-bukti otentik ke pelaku," ucap dia.
Edy mengatakan pihaknya akan memaksimalkan patroli rutin untuk mengantisipasi kejadian serupa agar tidak terulang kembali.
"Yang jelas kita sudah lakukan patroli-patroli, terus karena mereka jam 03.30 WIB melakukan aksinya. Dari pagi sampai malam kita selalu patroli. Pengawasan lebih ketat lagi," katanya. (toga/ruh)