Banjir Kalsel, 90% Gardu Distribusi Listrik Berhasil Dinyalakan PLN

Minggu 24 Jan 2021, 10:24 WIB
PLN sedang memulihkan sistem kelistrikan di Kalsel. (ist)

PLN sedang memulihkan sistem kelistrikan di Kalsel. (ist)

“Sudah beberapa hari kami terdampak banjir, air belum turun, saat ini sudah mencapai 1,5 meter. Kami dari warga Desa Pasayangan mengucapkan terima kasih banyak kepedulian PLN. Bantuan ini sangat bermanfaat untuk kami korban banjir, ini akan kami pergunakan sebaik-baiknya,” ungkapnya. (rizal/ys)

Berita Terkait
News Update