Jakarta, Poskota
Sinetron Ikatan Cinta memang selalu ditunggu tunggu oleh para penonton setia drama indonesia yang tayang setiap hari di RCTI ini.
Aksi Aldebaran dan Andin yang diperankan oleh Arya Saloka dan Amanda Manopo selalu memberikan kisah yang membuat penontonya ikut terhanyut dalam cerita tersebut.
Dalam episode sebelumnya Al masih berusaha membuktikan cintanya pada Andin yang baru saja siuman, kali ini Aldebaran semakin gencar memberikan Pembuktian cinta nya pada Andin agar andin tahu betapa Al sangat mencintanya dengan tulus.
Perhatianya yang galak galak manja membuat Andin tersenyum tersipu-sipu dengan keanehan Al yang tidak biasanya. Bahkan ia dibikin baper oleh perhatian Al yang terlalu over hingga menyewa bodiguard untuk menjaga Andin, karena Angga berjanji akan membalas dendamya lagi san lagi. Hingga Al benar benar hancur.
Sementara itu keretakan rumah tangga Elsa dan Nino yang berusaha fipersatukan kembali oleh ayah dan ibu Nino malam membuat kesalahpahaman diantara mereka, hingga Pertengkaran hebat terjadi diantara mereka dan membuat Elsa mengalami kecelakaan untung saja Nino datang dan menyelamatkanya.
Terlambat sedikit saja Nyawa Elsa hangus terbakar bersama Mobil merah miliknya.
Bagaimana kah kisah Al dan Andin serta Nino dan Elsa dan apakah Angga benar benar akan membalas dendamnya kembali saksikan selanjutnya episose malam ini di RCTI hari Selasa 5 Januari 2021 pukul setengah 8 malam, jangan sampai ketinggalan yah! (res/poskotajabar)